Software dan aplikasi untuk mengakses internet terbaik

Software untuk mengakses internet dibagi menjadi 2 yaitu : Software sistem operasi dan Software aplikasi. Sistem Operasi (Operating System) merupakan software yang pertama kali diterapkan oleh operator  ke dalam perangkat keras (hardware) komputer. Sistem operasi ini berfungsi sebagai penghubung untuk software-software yang lain yang bukan sistem operasi.
Oleh sebab itu sistem operasi adalah software yang menjadi dasar operasi sebuah sistem komputer. Sistem operasi merupakan bagian yang paling penting sebelum menggunakan koneksi internet, karena tanpa sistem operasi komputer tidak bisa digunakan. Sistem Operasi (OS) yang dapat digunakan untuk akses internet yaitu:
  1. Microsoft Windows
  2. Linux versi
  3. Macintosh
  4. Android


Software Aplikasi
Software aplikasi yaitu suatu program komputer yang berfungsi untuk melakukan tugas-tugas khusus untuk mengakses internet, aplikasi software terbaik yang digunakan adalah sebagai berikut:

1. Mozilla Firefox
Kamu pasti sering mengakses internet melalui software yang satu ini, mozilla firefox menjadi salah satu software terlaris yang dipakai untuk bisa mengakses internet. Firefox bisa di jalankan di perangkat hp android secara cepat dan dapat pula dijalankan pada berbagai macam sistem operasi komputer atau laptop seperti Windows, Linux, Mac OS X, dan FreeBSD.
Mozilla firefox adalah salah satu web browser open source yang dibangun dengan Gecko layout engine oleh Mozilla corporation. Firefox juga didukung oleh sejumlah Add-ons yang dapat diinstall terpisah yang memungkinkan pengguna melakukan sesuai dengan kegunaan Add-ons tersebut.

2. Google Chrome
Aplikasi browser Google Chrome,  menjadi salah satu software terpopuler dan terlaris untuk bisa mengakses sebuah internet didunia.
Google Chrome adalah sebuah penjelajah web atau mesin pencari yang sifatnya open source / terbuka dan gratis. Chrome adalah sebuah browser web yang dikembangkan oleh Google yang menggunakan WebKit layout engine dan application framework.

3. Internet Exproler
Internet Exproler ini biasa disingkat IE atau MSIE, Internet Exproler adalah sebuah penjelajah web dan perangkat lunak dari Microsoft.
Internet Explorer pertama kali dirilis sebagai bagian dari add-on paket Plus, for Windows 95 in 1995. untuk Windows 95 pada tahun 1995 yang dikembangkan oleh Microsof. Rilis terbaru adalah Internet Explorer 8. IE juga termasuk software terlaris untuk bisa mengakses internet dan software ini sangat mudah di operasikan.

4. Safari
Software untuk mengakses internet terbaik lainnya yaitu Safari, Safari adalah sebuah software untuk mengakses internet buatan Apple Inc.
Software Safari sekarang ini masih banyak penggunanya dan sering digunakan untuk mengakses internet khususnya bagi pengguna apple.

5. Opera mini
Opera mini adalah Browser Web dan Internet Suite yang dikembangkan oleh Opera Software Company. Jika firefox punya Add-ons, Opera punya Opera Widgets.
Opera dapat dijalankan di berbagai sistem operasi, termasuk mobile android, Windows, Mac OS X, Solaris, FreeBSD dan Linux. Opera juga termasuk software terpopuler dan terlaris untuk mengakses internet, Karena opera dianggap ringan dan cepat dalam pengunannya.

6. Aplikasi media sosial.
Software untuk mengakses internet yang selanjutnya yaitu media sosial, sekarang ini medsos menjadi populer dan wajib dipasang pada smartphone anak jaman now, media sosial yang populer yaitu:
  1. Facebook
  2. Instagram
  3. Twitter
  4. Tik tok
  5. Youtube dll


Demikianlah rangkuman artikel tentang software pada kesempatan kali ini, semoga bermanfaat kepada anda sekalian khusunya buat yang sedang mencari informasi mengenai Software Untuk Mengakses Internet

Next Post Previous Post